Kades Dan Lurah Jangan Main Asal Berita
BANYUASIN,oganpost.com-Banyaknya keluhan masyarakat terhadap pelayanan Listrik yang di kelolah oleh Dinas Pertambangan Energi (Distamben) Kabupaten Banyuasin melalui kades dan lurah setempat yang disampaikan kepada wartawan berujung pada pemberitaan membuat Plt Kadistamben melalui kabidnya Kemas Izar.ST angkat bicarah,menurutnya Kepala Desa ataupun Lurah jangan main asal berita sebab apa yang dikerjakan sudah sesuai mekanisme,"Seharusnya mreka itu follow Up Kedinas bukan main asal berita saja,kan mreka tau setiap anggaran ada mekanismenya semua bukan asal pasang saja"ujarnya saat di temui diruang kerjanya selasa(8/9)
Seperti pemasangan Lisdes di kelurahan Rimba Asam kecamatan Betung,Sambung Izar.Anggaran memang sudah masuk akan tetapi masih dalam proses,yang jelas di tahun 2015 ini pasti sudah terpasang,"Untuk saat ini saya rasa tidak ada kendala,Lura jangan main asal berita,kontrak sudah siap yang jelas desember 2015 pasti di laksanakan,"tegas Kemas Izar,ST Kabid Kelistrikan dan Pengembangan Energi.(madi)
No comments